a. Berdasarkan pada keterbatasan pada sumber daya yang ada maka manusia harus memilih barang-barang mana yang perlu dihasilkan agar mendapatkan hasil kepuasan yang maksimum. Karenanya, timbullah 3 masalah-masalah pokok ekonomi berikut ini:
- Barang dan jasa apa yang akan dihasilkan (what).
- Bagaimana barang dan jasa itu dihasilkan (how).
- Untuk siapa barang dan jasa itu dihasilkan (for whom).
b. suatu sistem yang mengatur serta menjalin hubungan ekonomi antar manusia dengan seperangkat kelembagaan dalam suat tatanan kehidupan, selanjutnya dikatakannya pula bahwa suatu sistem ekonomi tidaklah harus berdiri sendiri, tetapi berkaitan dengan falsafah, padangan dan pola hidup masyarakat tempatnya berpijak. Sistem ekonomi sesungguhnya merupakan salah satu unsur saja dalam suatu supra sistem kehidupan masyarakat. Sistem ekonomi merupakan bagian dari kesatuan ideologi kehidupan masyarakat di suatu negara.
c. Permintaan adalah: sejumlah barang yang dibeli atau diminta pada suatu harga dan waktu tertentu.
Penawaran adalah sejumlah barang yang dijual atau ditawarkan pada suatu harga dan waktu tertentu.
Hukum penawaran dan permintaan: Jika semua asumsi diabaikan (ceteris paribus) : Jika harga semakin murah maka permintaan atau pembeli akan semakin banyak dan sebaliknya. Jika harga semakin rendah/murah maka penawaran akan semakin sedikit dan sebaliknya.
d. Faktor-faktornya adalah :
1. Perilaku konsumen / selera konsumen.
2. Ketersediaan dan harga barang sejenis pengganti dan pelengkap.
3. Pendapatan/penghasilan konsumen.
4. Perkiraan harga di masa depan.
5. Banyaknya/intensitas kebutuhan konsumen.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Penawaran (Suply)
1. Biaya produksi dan teknologi yang digunakan.
2. Tujuan Perusahaan.
3. Pajak.
4. Ketersediaan dan harga barang pengganti/pelengkap.
5. Prediksi / perkiraan harga di masa depan.
2. Tujuan Perusahaan.
3. Pajak.
4. Ketersediaan dan harga barang pengganti/pelengkap.
5. Prediksi / perkiraan harga di masa depan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar